IFlix kian eksis dengan Pendanaan Baru



Startup penyedia media layanan streaming film dan serial televisi asal malaysua Iflix kian agresif untuk memperluas bisnis mereka menyusul pendanaan yang diterima pada awal maret 2016.

Sky PLC yang merupakan perusahaan hiburan asal eropa sedangkan Emtek Group adalah pemilik SCTV, Indosiar serta Nexmedia yang menjadi investor untuk Startup Iflix. Pendanaan akan digunakan untuk mendorong pertumbuhan iFlix di Malaysia, Thailand, Filipina serta ekspansi ke pasar yang masih baru yang memiliki permintaan tinggi terhadap layanan tersebut.


Kami senang dengan bergabungnya Sky ke dalam iFlix. Kami harap ada transfer teknologi dan inovasi. Apalagi, nanti Sky akan tempatkan orang sebagai salah satu direksi” kata Co-Founder iFlix dan Grou CEO, Mark Britt.  Salah satu strategi yang diambil adalah menunjuk salah satu petinggi Emtek, Cam Walker untuk menempati posisi head of iFlix Indonesia. Terlebih di laman resmi layanan ini, telah dilampirkan informasi untuk berlangganan dalam bahasa indonesia.

0 Response to IFlix kian eksis dengan Pendanaan Baru

Posting Komentar